PropellerAds Vs Poptm.com, Dapat uang dari blog
![]() |
PropellerAds dan Poptm.com adalah salah satu bisnis online terpercaya dengan sistem khusus di popunders CPM (Cost Per Million).
PropellerAds Vs Poptm.com, Dapat uang dari blog
Kategori Review | PropellerAds |
Poptm.com |
Review Lengkap
|
||
Join
|
![]() |
|
Mendaftar dan Persetujuan
|
1. Situs Penerbit harus berbasis konten, bukan hanya daftar link atau iklan.
2. Situs Penerbit harus berfungsi penuh di semua tingkatan dan seharusnya tidak menjadi "under construction" website. 3. Tidak ada persyaratan lalu lintas minimum. 4. Situs dengan konten dewasa, ras, politik, etnis, kebencian, kekerasan yang berlebihan, atau konten yang dilarang atau kegiatan tidak diperbolehkan untuk menggunakan Iklan Propeller layanan. |
Semua jenis blog atau website diterima, tidak ada batasan jumlah
traffick
Lengkapnya silakan lihat terms mereka |
Network Type:
|
CPC, CPM
|
CPC, CPM
|
Ad Formats
|
Pop Under
|
Pop Under
|
Sistem Pelaporan
|
Dashboard yang ditawarkan oleh Popcash cukup mengesankan di mana Anda dapat melihat semua rincian yang diperlukan. Statistik sistem pelaporan juga baik dan menawarkan beberapa filter yang dapat Anda gunakan untuk melihat laporan Anda pada sudut yang berbeda.
|
Poptm menawarkan statistik real-time di mana Anda dapat melihat statistik dari pelaporan iklan. Sistem statistik pelaporan mereka berkembang dengan baik dan memberikan semua rincian yang diperlukan.
|
Minimum Payout
|
100$
|
10$
|
Frekuensi pembayaran
|
Net 30 (berdasarkan permintan)
|
Harian (berdasarkan permintan)
|
Opsi pembayaran
|
EPESE, Payoneer, Webmoney, Wire, ePayments
|
PayPal
|
Referral Program
|
Yes
|
Yes
|
Referral Program Details
|
5% referral commission program
|
10% referral commission program
|
Fasilitas dan kelebihan:
|
Propeller Ads adalah jaringan iklan berbasis di U.K. yang menjanjikan 100% dari traffik internasional dan memungkinkan untuk memberi CPM yang tingg. Traffik dari negara-negara berikut menghasilkan CPM yang maksimum: AS & Kanada, Inggris, dan Australia.
Tidak seperti Google AdSense, Propeller Ads adalah jaringan iklan CPM yang pada dasarnya membayar untuk setiap 1.000 tayangan iklan. Jadi tidak masalah apakah pengguna mengklik iklan atau tidak - Anda tetap dibayar! Dan itulah mengapa publisher besar lebih memilih jaringan CPM daripada jaringan CPC.
a) Menerima Traffick dari semua negara termasuk indonesia
b) Nilai eCPM yang Tinggi, publisher eCPM rata-rata berkisar di 0.5$
sampai 2$. eCPM akan sangat tinggi dibulan-bulan tertentu, tergantung perubahan
pasar iklan dari Poptm.
c)
Ads dijamin bebas virus atau malware sehingga ramah dengan pengunjung maupun mesin pencari
d) 100% fill rate semua impresi anda akan dibayar
e)
Daily Payouts
f) Varian iklan cukup lengkap
g) User Friendly, Iklan hanya tampil per jam dari
per unik IP atau per pengguna browser. Maka hal itu tidak akan mengganggu pengunjung website
kamu.
h) Dan masih banyak lagi keunggulan Propellerad
|
a) Bypass Adblock: Iklan pop under dijamin tampil
walaupun pengguna browser menggunakan Adblock di alat browser mereka. Ini jelas
akan meningkatkan penghasilan Anda jika mampu terbebas dari Adblock
b)
Zone Base Stats: Dapatkan real time dan statistic
berdasarkan zona kampanye pada dashboard Anda
c)
Increase Alexa Rank: Meningkatkan Alexa Rank
denan toolbar tracker alexa canggih
d) Advirtise Globally: Anda bisa memilih, Negara mana
yang Anda pilih untuk beriklan di Poptm.com
e)
Daily Payouts: Penarikan saldo hanya $10 saja
melalui Paypal
f) Nilai eCPM yang Tinggi, publisher eCPM rata-rata berkisar di 0.5$
sampai 2$. eCPM akan sangat tinggi dibulan-bulan tertentu, tergantung perubahan
pasar iklan dari Poptm.
g) User Friendly, Iklan hanya tampil per jam dari
per unik IP atau per pengguna browser. Maka hal itu tidak akan mengganggu pengunjung website
kamu.
h) Dan masih banyak lagi keunggulan Poptm.com
lain-nya
|
Website URL:
|
Demikian perbandingan antara PropellerAds Vs Poptm.com, keputusan memilih mana
yang terbaik untuk menghasilkan uang dari blog sobat tetaplah keputusan
sobat sendiri.
Demikian artikel terkait Propeller Ads Vs Poptm.com, Dapat uang dari blog, semoga bermanfaat...
Demikian artikel terkait Propeller Ads Vs Poptm.com, Dapat uang dari blog, semoga bermanfaat...
Jika ada pertanyaan dapat ditulis di kolom komentar, jika ada waktu
kiranya sobat dapat membagi blog ini di sosial media milik sobat....
Baca Juga:
ConversionConversion EmoticonEmoticon